Unordered List

News Update :
Home » » Kreasi Jilbab Segi Empat Praktis nan Modis

Kreasi Jilbab Segi Empat Praktis nan Modis


Kreasi Jilbab Segi Empat Praktis nan Modis. Untuk pergi hang out sama teman-teman kita ingin tampil modis namun tidak ribet cara memakai jilbabnya dan pastinya tidak pake waktu lama. Nah, kreasi jilbab segi empat praktis nan modis ini cocok untukmu yang ingin tampil beda seperti berikut ini:




Langkah pertama, kenakan jilbab segi empat yang sudah di bentuk menjadi segitiga sebelumnya dengan sisi yang sama panjang. Tarik sedikit kebelakang bagian atas sebelah kiri sehingga posisi jilbab terpasang miring dan sematkan dengan jarum agar jilbab tidak bergeser.


Langkah kedua, bawa sisi jilbab kesebelah kanan ke sebelah kiri lalu bawa jilbab ke atas kepala seperti pada gambar.

Agar penampilan Anda lebih cantik sematkan bross dengan warna senada di atas kepala sedangkan sisa jilbab bawa ke sebelah kanan dan sematkan agar jilbab tidak terlepas.selesai!

Praktis bukan?  Model jilbab seperti ini bisa dikenakan untuk menghadiri acara bersama teman-teman Anda. Untuk kreasi jilbab yang lainnya Anda bisa mencoba cara memakai jilbab yang lagi trend dan cara memakai jilbab untuk bekerja. Selamat mencoba kreasi jilbab segi empat praktis nan modis.

Share this article :

Post a Comment

 
Company Info | Contact Us | Privacy policy | Term of use | Widget | Advertise with Us | Site map
Copyright © 2011. Hijab dan DSLR . All Rights Reserved.
Design Template by panjz-online | Support by creating website | Powered by Blogger